PROPOSAL KEGIATAN

LOMBA GEBYAR SOCIUS

A. LATAR BELAKANG

Seiring dengan perkembangan teknologi yang begitu pesat, tidak menutup kemungkinan harus diimbangi dengan kecerdasan intelektual, terlebih lagi di era globalisasi pada saat ini membutuhkan modal yang tidak hanya didapat dari bangku sekolah. Banyak sarana yang dapat menjadi media belajar karena perkembangan dunia sangatlah cepat sehingga menuntut kita untuk mampu beradaptasi dan mampu berkompetisi di dalamnya. Perkembangan tersebut juga termasuk dalam bidang ekonomi khususnya akuntansi dan apresiasi seni.

Proses belajar yang lazim di sekolah merupakan bekal yang akan menyiapkan para santri menghadapi masa depannya sehingga mereka diharapkan dapat menerapkan keilmuannya namun tidak lepas dari aktifitas seni yang merupakan implementasi dari upaya melestarikan karya bangsa.

Lomba bidang IPS diharapkan dapat menjadi motivator untuk mencari dan meningkatkan mutu, kreativitas ilmiah, serta kualitas daya nalar santri dalam mempersiapkan dan menjawab berbagai tantangan keilmuan, sehingga mampu memunculkan santri-santri unggulan, yag memiliki daya saing dalam menghadapi perkembangan zaman.

Untuk itu sebagai wadah pembuktian, perlu kiranya diadakan sebuah kompetisi yang bernama “GEBYAR SOCIUS”. Agar dapat memotivasi santri untuk lebih berprestasi.

B. DASAR KEGIATAN

Adapun yang mendasari kegiatan ini adalah :

1. UU RI No.20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.

2. UU RI No.14 tahun 2005 tentang pasal 10, tentang Kompentensi Guru.

3. PP RI No.19 tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan

4. Program kerja pengurus Socius Masa Bakti 2012-2013.

C. TUJUAN KEGIATAN

Tujuan diadakannya kegiatan ini adalah :

  1. Untuk menumbuhkan rasa “Fastabiqul Khoirot” antar santri Pondok Pesantren Daar El-Qolam.
  2. Untuk Meningkatkan profesionalisme sumber daya manusia dengan berkompetensi secara sportif melalui lomba bidang IPS dan menguji kompentensi para santri khususnya di bidang social.
  3. Untuk mengembangkan kemampuan para peserta yang sudah ada, khususnya di bidang Sosial.
  4. Memberikan pembelajaran aplikatif dan kompetitif di bidang IPS.

D. SASARAN KEGIATAN

Sasaran Kegiatan ini adalah pelajar SMP & SMA santri Pondok Pesantren Daar El-Qolam 1, 2 dan 3.

E. NAMA KEGIATAN

Nama Kegiatan ini adalah GEBYAR SOCIUS.

F. TEMA KEGIATAN

Tema dasar yang mendasari kegiatan ini adalah “ Socius Aktif, Socius Kreatif ”.

G. JENIS KEGIATAN

Adapun jenis kegiatan yang dilakukan adalah perlombaan yang bersifat kompetisi.

Jenis-jenis perlombaan yang dilombakan untuk Daar El-Qolam 1, 2 & 3 adalah :

1. UKM (Usaha Kecil Menegah)

2. Cerdas Cermat Social

3. Debat Social

Jenis-jenis perlombaan yang dilombakan untuk Daar El-Qolam 2 adalah :

1. Lagu Daerah

2. Pidato Kebangsaan

3. Kartografer

4. Maket

5. Sejarawan & Sejarawati

6. Masakan Daerah

7. Artikel Sosial

8. Try To Be The Entrepreneur

9. Managenation

10. Tari Daerah

11. Drama Sosial

H. SUSUNAN KEPANITIAAN

Adapun susunan kepanitiaan kegiatan Gebyar Socius sebagaimana terlampir.

I. ESTIMASI DANA

Adapun estimasi dana kegiatan Gebyar Socius sebagaimana terlampir.

J. JADWAL ACARA KEGIATAN

Adapun jadwal acara kegiatan Gebyar Socius sebagaimana terlampir.

K. PENUTUP

Demikianlah proposal ini kami sampaikan agar dapat menjadi pertimbangan Al-Ustadz. Dengan ini kami mengharapkan dukungan dari semua pihak guna lancarnya kegiatan ini. Atas perhatian Al-Ustadz kami ucapkan terima kasih.

LEMBAR PENGESAHAN

KEGIATAN LOMBA GEBYAR SOCIUS

(28 September s.d. 11 Oktober 2012)

Pengurus ISMI Masa Bakti 2012-2013

Sekjen ISMI,

Sekretaris,

Azhari Zaki alqodri

 

Khairul Fajri Syadzilli

 

Mengetahui,

Direktur Bidang Pengajaran

Pembimbing,

 

 

 

 

 

Al-Ustadz Indra Jaya, M. A.

Al-Ustadz Ade Irawan, S.E.

Lampiran I :

SUSUNAN KEPANITIAAN GEBYAR SOCIUS

Pelindung :

Al-Ustadz Drs. KH. Odhy Rosihuddin

Al-Ustadz KH. Nahrul Ilmi Arief, S.Ag

Al-Ustadz Zahid Purna Wibawa

Penanggung Jawab :

Al-Ustadz Tata Suwanta, M.Pd.

Pembimbing :

Al-Ustadz Ade Irawan, S.E.

Al-Ustadzah Reni Raudhotul Jannah, S.E.

Pelaksana :

1. Ketua ISMI :

Azhari Zaki Al-Qadri

Nova Nafisatul Maula

2. KAS :

M. Asyrof Muzakki

Lulu Fadilatunnisa

3. Ketua Socius :

Jefry Franico

Hotimatul Mahmudah

4. Pelaksana :

Seluruh Pengurus Socius

Lampiran II :

ESTIMASI DANA KEGIATAN GEBYAR SOCIUS

Bagian Kesekretariatan
NO NAMA BARANG JUMLAH BARANG HARGA SATUAN TOTAL
1 Amplop 1 kotak Rp10,000.00 Rp10,000.00
2 Map Batik 5 Buah Rp2,000.00 Rp10,000.00
3 Map Mica 5 Buah Rp3,000.00 Rp15,000.00
4 Streples + Isi 3 Buah Rp20,000.00 Rp60,000.00
5 Kertas HVS A4 1/2 Rim Rp25,000.00 Rp25,000.00
6 Piagam Juara 40 lembar Rp1,000.00 Rp40,000.00
Jumlah Harga Rp160,000.00
Bagian Dokumentasi
NO NAMA BARANG JUMLAH BARANG HARGA SATUAN TOTAL
1 Kertas Foto 3 Pack Rp30,000.00 Rp90,000.00
2 Batterai Alkaline A3 5 Buah Rp7,500.00 Rp37,500.00
3 Batterai Alkaline A4 5 Buah Rp10,000.00 Rp50,000.00
Jumlah Harga Rp177,500.00
Bagian Kegiatan dan Peralatan
NO NAMA BARANG JUMLAH BARANG HARGA SATUAN TOTAL
1 Sterofoam 10 buah Rp20,000.00 Rp200,000.00
2 Cabe merah 1 Kg Rp20,000.00 Rp20,000.00
3 Cabe ijo 1 Kg Rp20,000.00 Rp20,000.00
4 Bawang merah 1 Kg Rp9,000.00 Rp9,000.00
5 Bawang putih 1 Kg Rp8,000.00 Rp8,000.00
6 Garam 6 bungkus Rp4,000.00 Rp24,000.00
7 Masako sapi 1 renceng Rp10,000.00 Rp10,000.00
8 Minyak goreng 2 liter Rp17,000.00 Rp34,000.00
9 Telur 1 Kg Rp18,000.00 Rp18,000.00
`10 Karton ukuran asturo 10 gulung Rp5,000.00 Rp50,000.00
11 Santan kara 4 kotak Rp4,000.00 Rp16,000.00
Jumlah Harga Rp210,500.00

Seksi Hadiah

NO NAMA BARANG JUMLAH BARANG HARGA SATUAN TOTAL
1 Buku Tulis Isi 38 10 Lusin Rp30,000.00 Rp300,000.00
2 Note Book 39 Buah Rp10,000.00 Rp390,000.00
3 Penggaris 9 Lusin Rp4,000.00 Rp36,000.00
4 Pulpen Pilot 20 Lusin Rp10,000.00 Rp200,000.00
5 Baso Goreng 3 Pack Rp12,000.00 Rp36,000.00
6 Keripik Gila 3 Pack Rp12,000.00 Rp36,000.00
7 Mie Sarimi 3 Dus Rp45,000.00 Rp135,000.00
8 Wafer Superman 3 Pack Rp10,000.00 Rp30,000.00
9 Kacang Atom 3 Pack Rp12,000.00 Rp36,000.00
10 Keripik Pedes 3 Pack Rp12,000.00 Rp36,000.00
17 Kertas Kopi 5 Gulung Rp5,000.00 Rp25,000.00
Jumlah Harga Rp1,242,000.00
Anggaran Keseluruhan
NO BAGIAN JUMLAH HARGA
1 Kesekretariatan Rp 160,000.00
2 Dokumentasi Rp 227,500.00
3 Kegiatan Rp 194,500.00
4 Konsumsi Rp 1,025,000.00
5 Dekorasi Rp 1,285,000.00
6 Seksi Hadiah Rp 1,501,000.00
Total Rp4,368,000.00

Lampiran III :

JUKLAK KEGIATAN GEBYAR SOCIUS

Pic Tempat Waktu Jenis Lomba Hari / Tanggal
Vina,Tashya,Qisthina Ulul Albab 20.15 Penyisihan Cerdas Cermat DQ 2 Jum’at, 28-09-12
Neng,Nurkholifah 20.15 Lagu Daerah
Mutiara,Tashya 20.15 Debat Sosial Sabtu,29-09-12
Anita Mega,Neng,Asirah Lapangan Takraw (Pa) Dan Bawah Kantor ISMI (Pi) 20.15 Pidato Kebangsaan
Novia,Anita Mega,Nurkholifah Depan Kantor ISMI 16.00 Kartografer Minggu, 30-09-12
Widiatul,Leni Ulul Albab 20.15 UKM (Usaha Kecil Menegah)
Neng,Nurkholifah Lapangan Takraw (Pa) Dan Mushola (Pi) 20.15 Final Lagu Daerah
Novia,Paula,Tashya Depan Kantor ISMI 16.00 Maket Senin, 01-10-12
Asirah,Tashya Ulul Albab 20.15 Sejarawan & Sejarawati
Asirah,Tashya 20.15 Semifinal CC SMP & SMA DQ 1, 2&3 Selasa,02-10-12
Leni,Vina,Neng Belakang Ulul Izza 2 16.00 Masakan Daerah
Neng,Nurkholifah GSG 20.15 Artikel Sosial Rabu, 03-10-12
Mutiara,Tashya 20.15 Final Debat Sosial Jum’at, 05-10-12
Ulfah,Paula Ulul Albab 20.15 Try To Be The Entrepreneur Sabtu, 06-10-12
Novia,Mutiara,Qisthina 20.15 Managenation Minggu, 07-10-12
Asirah,Paula,Anita Mega Mushola Putri 20.15 Tari Daerah Senin, 08-10-12
Ulfah,Paula,Leni,Mutiara GSG 20.15 Drama Sosial Selasa, 09-10-12
Seluruh Panitia 20.15 Final CC SMP & SMA Rabu, 10-10-12
Seluruh Panitia 20.15 Socius Award Kamis, 11-10-12

PETUNJUK TEKNIS

PERLOMBAAN GEBYAR SOCIUS

1. Nama Lomba : Managenation

Durasi : 15 Menit /Orang

Rentan Nilai : 0-100

Peserta : Individu

Teknis : Peserta Di Harapkan Berbicara Sesuai Dengan Tema Yang Di Berikan Panitia Atau Juri

Kriteria : Kelancaran Berbicara, Ketepatan Berbicara Sesuai Tema, Ketepatan Waktu

Persyatratan : Di Tentukan Oleh Panitia

2. Nama Lomba : Maket Sosial

Durasi : 60 Menit

Rentan Nilai : 0-100

Peserta : 2 Orang

Teknis : Peserta Membuat Maket Yang Bertema Sejarah

Persyaratan : Panitia Hanya Menyediakan 1 Gabus Per Group Dan Peralatan Lomba Lain Yang Di Sediakan Oleh Peserta

Kriteria : Keindahan,Kerapihan Dan Keunikan

3. Nama Lomba : Debat Sosial

Durasi : 20 Menit

Rentan Nilai : 50-200

Peserta : 3 Orang /Kelompok

Teknis :

§ Peserta Membentuk Satu Grup Yang Berisi 3 Orang

§ Pembicara Pertama Mendapat Waktu 7 Menit

§ Pembicara Kedua Mendapat Waktu 7 Menit

§ Pembicara Ketiga Mendapat Waktu 6 Menit

§ Peserta Di Haruskan Berdebat Dalam Bahasa Inggris Dan Mendebatkan Judul Yang Telah Di Tentukan Panitia

Kriteria : Kelancaran Berbicara, Tingkat Bahasa, Cara Penyampaian, Cara Menyanggah Lawan,Cara Menjawab Sanggahan

Persyaratan : Tidak Boleh Membawa Alfalink

4. Nama Lomba : Masakan Daerah

Durasi : Di Tentukan Oleh Panitia

Rentan Nilai : 50-100

Peserta : 3 Orang /Kelompok

Teknis : Memasak Masakan Dengan Tema Nusantara

Kriteria : Rasanya Enak Dan Terlihat Unik

Persyaratan : Panitia Hanya Menyediakan Bahan Dasar

5. Nama Lomba : Cerdas Cermat

Durasi : Di Tentukan Oleh Panitia

Rentan Nilai : Di Tentukan Oleh Panitia

Peserta : 3 Orang /Kelompok

Teknis : Peserta Harus Melewati 3 Tahap, Yaitu:

· Penyisihan

· Semifinal

· Final

· Peserta Harus Menjawab Soal Yang Telah Di Sediakan Oleh Panitia Dengan Sebenar-Benarnya

Kriteria : Ketepatan Menjawab

Persyaratan : –

6. Nama Lomba : Tari Daerah

Durasi : 8-10 Menit

Rentan Nilai : 0-100

Peserta : 7 Orang

Teknis : Peserta Menari Tarian Daerah Indonesia

Kriteria : Gerakan,Kekompakan,Kostum,Kerapihan,Make Up

Persyaratan : – Peserta Menggunakan Kostum Daerah

– Laptop Di Sediakan Oleh Panitia

– Peserta Hanya Membwa Flash Disk

– Barangsiapa Yang Melebihi Durasi Nilai Akan Di Kurangi

7. Nama Lomba : Sejarawan Dan Sejarawati

Durasi : Di Tentukan Oleh Panitia

Rentan Nilai : 0-100

Peserta : Individual

Teknis : Menjawab Soal Sejarah Indonesia Yang Telah Di Sediakan Panitia

Kriteria : Jawaban Di Jelaskan Secara Luas

Persyaratan : Memakai Baju Seragam

8. Nama Lomba : Pidato Kebangsaan

Durasi : 5 Menit

Rentan Nilai : 0-100

Peserta : Individual

Teknis : Berpidato Layaknya Para Pahlawan

Kriteria :Eyes Contact, Body Language, Voice, Attitude, Body Text, Kostum, Kelancaran Berpidato

Persyaratan : Menyerahkan Teks Pidato Pada Panitia 2x Fotocopy

9. Nama Lomba : UKM (Usaha Kecil Menengah)

Durasi : 10 Menit

Rentan Nilai : 50-200

Peserta : 3 Orang /Kelompok

Teknis : Peserta Mempresentasikan Usahanya Dalam Bentuk Konkrit (Nyata)

Kriteria : Ketepatan Waktu Dan Menarik

Persyaratan : Membawa Hasilnya Ke Panitia

10. Nama Lomba : Artikel Sosial

Durasi : 15 Menit

Rentan Nilai : 0-100

Peserta : Individual

Teknis : Mempresentasikan Artikel Dengan Bentuk Slide Powerpoint

Kriteria : -Ketepatan Materi Dengan Penjelasan

-Kelancaran Menjawab Pertanyaan Dari Juri

Persyaratan : Peserta Hanya Memberikan Flash Disk Yang Berisi Artikel Dan Slidenya Kepada Panitia

11. Nama Lomba : Try To Be Entrepreneur

Durasi : 7-10 Menit

Rentan Nilai : 0-100

Peserta : Individual

Teknis : Mempresentasikan Usaha Mereka Sekreatif Mungkin Dengan Menggunakan Teori Six M

ü Man : Orang Yang Di Butuhkan Dalam Usaha Itu

ü Money : Modal Usaha

ü Machine : Barang/Alat Yang Di Gunakan Dalam Usaha

ü Method : Cara Membuat Usaha

ü Material : Bahan-Bahan Yang Di Gunakan Dalam Usaha

ü Market : Sasaran Usaha (Pembelinya)

Kriteria : Kreatif,Menarik,Jelas Dalam Berkata

Persyaratan :

o Membuat Slide Sekreatif Mungkin

o Mempresentasikan Slide Dengan Jelas

o Hanya Membawa Flash Disk

o Barangsiapa Yang Melebihi Durasi Nilai Akan Di Kurangi

12. Nama Lomba : Drama Sosial

Durasi : 10 Menit

Rentan Nilai : 0-100

Peserta : 15 Orang

Teknis : Menampilkan Drama Dengan Tema Sejarah Indonesia, Dengan Kreatif Dan Menarik Sesuai Dengan Sejarah Indonesia (Boleh Lucu Tapi Tidak Menyimpang)

Kriteria : Menarik,Sesuai Dengan Tema,Mengandung Makna,Dan Jelas

Persyaratan :

Ø Memakai Kostum Yang Sesuai

Ø Barangsiapa Yang Menggunakan Lagu Hanya Menyerahkan Dalam Bentuk Soft Copy Kepada Panitia

Ø Barangsiapa Yang Melebihi Durasi Nilai Akan Di Kurangi

13. Nama Lomba : Kartografer

Durasi : 60 Menit

Rentan Nilai : 0-100

Peserta : Individual

Teknis : Peserta Di Harapkan Membuat Peta Dari Bahan Karton Yang Telah Di Sediakan Dengan Syarat Peta Memiliki Unsur-Unsur Kelengkapan Peta Lalu Di Wajibkan Untuk Mempresentasikannya,Terutama Bagian-Bagian Pada Peta.

Kriteria : Kerapihan,Keindahan,Ketelitian,Kecakapan Dalam Mempresentasikan

Persyaratan : Di Tentukan Oleh Panitia

14. Nama Lomba : Lagu Daerah

Durasi : 5 Menit

Rentan Nilai : 50-100

Peserta : Individual

Teknis : Peserta Menyanyikan Lagu Daerah Dengan Lagu Bebas

Kriteria :

o Suara

o Penghafalan Dan Penghayatan

o Kostum

Persyaratan : Di Tentukan Oleh Panitia

The Juries of Socius Competition

1. Managenation : Ustdz.Reni Dan Ust.Ade

2. Maket Sosial : Ust.Dendi Dan Ust.Rismawan

3. Debat Sosial :

4. Masakan Daerah : Ustdz.Nuroktina, Ustdz.Mimi Dan Ust.Ade Irawan

5. Cerdas Cermat :

v Sejarah Dan Sosiologi : Ustdz.Mimi

v Akuntansi Dan Ekonomi : Ustdz.Herlina

v Geografi : Ust.Rahmat

v Pkn : Ust.Rismawan

6. Tari Daerah : Ustdz.Ika Dan Ustdz.Arneli

7. Sejarawan Dan Sejarawati : Ustdz.Mimi Dan Ustdz.Ratu Dinda

8. Pidato Kebangsaan : Ust.Giri, Ust.Muhdi Dan Ust.Tb Syarofi

9. Ukm (Usaha Kecil Menengah) : Ust.Rismawan Dan Ust.Dendi

10. Artikel Sosial : Ustdz.Ratu Dinda, Ustdz.Mimi Dan Ust.Rismawan

11. Try To Be Entrepreneur : Ustdz.Reni, Ust.Rismawan Dan Ustdz.Ika

12. Drama Sosial : Ustdz.Mimi, Ust.Ade Dan Ust.Dendi

13. Lagu Daerah : Ustdz.Ika, Ust.Nur Arifin, Ust.Rahmat

14. Kartografer : Ust.Rahmat Dan Ust.Dendi